Sharing My Experience

Spesifikasi Ninja 250 2018



(JADETABEKSER)


Kawasaki dengan bangga memperkenalkan sebuah model sport di arena yang sangat kompetitif, yaitu kelas sport 250cc. Dibentuk dengan gaya Ninja baru yang tajam, Ninja 250 baru memberikan performa lebih hebat dibanding pendahulunya dengan mesin baru yang lebih bertenaga, dan juga dengan bobot yang lebih ringan.

FRAME
Suspensi Depan 41 mm telescopic fork
Suspensi Belakang Bottom-Link Uni-Trak, gas-charged shock with adjustable preload
Rem Depan Single semi-floating 310 mm petal disc
Rem Belakang Single 220 mm petal disc
Ban Depan 110/70-17 M/C 54H
Ban Belakang 140/70-17 M/C 66H
Panjang x Lebar x Tinggi 1,990 x 710 x 1,125 mm
Jarak Poros Roda 1,370 mm
Jarak ke Tanah 145 mm
Berat 164 kg
Kapasitas Bensin 14 litres
ENGINE
Tipe Liquid-cooled, 4-stroke Parallel Twin
Maksimum Power 28.5 kW {39 PS} / 12,500 rpm
Torsi Maksimum 23.5 N.m {2.4 kgf.m} / 10,000 rpm
Diameter x Langkah 62.0 x 41.2 mm
Volume Silinder 249 cc
Valve System DOHC, 8 valves
Sistem Bahan Bakar Fuel injection: 32 mm x 2
Sistem Pengapian Digital
Perbandingan Kompresi 11.6:1
DRIVETRAIN
Jumlah Transmisi 6-speed, return shift
Primary Reduction Ratio 3.069 (89/29)
Final Reduction Ratio 2.857 (40/14)
Tipe System Final Drive Chain
Tag : Kawasaki
0 Komentar untuk "Spesifikasi Ninja 250 2018"

Back To Top